Food

Iga Penyet Pedas

puanpertiwi.com- Mendapat daging hasil kurban tetapi belum sempat mengolahnya karena sibuk? Tenang, selama disimpan dalam freezer, daging masih aman diolah jadi masakan lezat.

Bingung dan belum dapat inspirasi masakan? Yuk Bikin Iga Penyet Pedas.

 Selamat mencoba!

 

Bahan-Bahan 
1 kg iga sapi 
1 batang serai 
2 cm laos 
2 lembar daun salam 
2 sdm gula merah 
garam, gula, dan penyedap rasa secukupnya 
1 ltr udara 
 
Bumbu Halus 
10 butir bawang merah 
5 siung bawang putih 
3 butir kemiri 
1 cm kunyit 
1 cm jahe 
1 sdm ketumbar bubuk 
1 sdt merica bubuk 
⠀⠀ 
Bahan Sambal 
20 buah cabai rawit 
2 siung bawang putih 
garam secukupnya 
2 sdm minyak panas 
 
Cara membuat 
1. Masukkan semua bahan dalam panci presto. Masak hingga empuk. 
2. Untuk sambal, ulek cabai rawit, garam, dan bawang putih. Siram dengan minyak panas.
3. Tiriskan iga yang sudah empuk. Panaskan minyak, lalu goreng iga. 
4. Sajikan iga dengan sambal. 
 
Selamat mencoba

Reporter: Zacky

Leave a Response